May 28, 2011

Ternyata Komputer dapat merusak kemampuan baca anak-anak

Ternyata Komputer dapat merusak kemampuan baca Anak-anak. kemampuan teknologi komputer tidak hanya menyimpan dampak positif,akan tetapi juga berdampak negatif terutama bagi anak-anak. menurut hasil penelitian komputer dapat merusak kemampuan membaca anak.
Baru-baru ini peneliti dari universitas Georgia telah menemukan bahwa kemampuan membaca anak yang berusia 9-10 tahun yang dirumahnya memiliki komputer telah merosot.
anak-anak di Amerika,Italia dan swedia yang rata-rata memiliki komputer dirumahnya kemampuan membacanya jatuh,ini dikarenakan anak anak lebih sering menggunakan komputer untuk bermain game, daripada untuk belajar, mereka juga enggan meminjam buku diperpustakaan,dan menghabiskan waktu yang sedikit untuk membaca.

0 komentar:

Post a Comment